Cara Agar Memenangkan Kontes Lomba SEO – Teknik Ampuh

Lomba Kontes SEO memang sering diadakan untuk menarik minat Publisher agar lebih semangat melakukan Blogging. Kontes tersebut saling menguntungkan antara penyelenggara Lomba SEO dengan Blogger yang ikut serta dalam kontes tersebut. Blogger dapat ikut serta secara gratis mengikuti kontes tersebut dan jika menang bisa mendapatkan hadiah. Sedangkan Penyelenggara bisa memproduksi artikel banyak sesuai kata kunci yang diinginkan agar tersebar di Internet.

Tidak sedikit blogger yang memiliki kemampuan teknik SEO tingkat tinggi membuat para blogger pemula minder dan tidak percaya diri dengan kemampuan blognya. Sebenarnya cukup teknik dasar sederhana serta kualitas konten dapat membuat artikel bisa berada di halaman utama mesin pencarian. Biasanya penilaian menggunakan Serach engine Google yang sangat populer dan digunakan oleh banyak orang. langsung saja Berikut tips cara memenangkan kontes seo:

1. Create domain / subdomain with keyword
(Buat domain / Sub domain yang mengandung kata kunci)

Misal: jika kata kunci yang dipake adalah Produk Madu Herbal Terbaik maka gunakan nama subdomain kamu dengan produk-madu-herbal-terbaik.subdomain.com , itu berlaku jika kamu membuatnya di WordPress atau Blogger atau penyedia hosting blog gratis lainnya. Namun jika kita membuatnya di blog TLD yang sudah memiliki nama baku maka gunakan url post sesuai dengan kata kunci, contoh domain-anda.com/produk-madu-herbal-terbaik.html .

2. Insert keyword on title post (masukan kata kunci yang lebih kaya pada judul postingan)

jika nama domainnya seperti no.1 maka tambahkanlah kata kunci yang lebih banyak pada judul postingan.

Contoh title:
Harga Terbaru Produk Madu Herbal Murni Terbaik
sehingga ketika seseorang mencari dg keyword Produk Madu Herbal maka kemungkinan blog / website kita untuk ditampilkan pada halaman pertama LEBIH BESAR.

3. Add rice keyword on post content (kaya kan isi postingan dengan kata kunci dan pilih kata kunci yang banyak dicari orang atau sedang meledak)

Membuat postingan yang kaya kata kunci adalah sebagian dari rahasia umum agar postingan kita lebih popoler dan juga merupakan rahasia memenangkan kontes seo.

Sebagai contoh, jika kita membuat judul postingan seperti no.2 maka isi kata kunci yang lebih banyak lagi tentang kata yang berhubungan dengan kata Produk, kata Harga, kata Madu, kata Herbal, kata MURAH, kata Terbaik, dan kata Alami. Dan juga usahakan saling berhubungan agar pengunjung yang datang tidak merasa tertipu dengan isi konten.

Misal gunakan tag: Madu Herbal, Harga Madu, Produk Madu, Madu Murni, Madu Murah, Kualitas Madu Terbaik, Dll.

Selain dari itu kita juga harus tau bagaimana cara menembak kata kunci postingan blog, kita bisa menggunakan google insight (google wawasan) untuk mengetahui kata kunci popoler saat ini. Silakan agan googling sendiri tentang google wawasan.

4. Create second post with link to first post ( buat postingan penunjang dg link yang mengarah pada postingan utama)

dengan membuat link pada postingan penunjang maka potensi kunjungan ke postingan utama juga lebih besar. Jika postingan utama di mywapblog maka Kita bisa membuat postingan penunjang di blogger, wordpress, blogdetik. Dan demikian pula sebaliknya.

5. Creare post with other languange (buat postingan dengan bahasa asing lain)

walaupun terkadang kita cuma bisa bahasa ibu, namun tidak salahnya jika postingan kita dimasukkan bahasa inggris atau bahasa lainnya, tidak melulu bahasa indonesia. Sehingga kunjungan jadi lebih bertambah. Tambah istilah Keyword kata bahasa inggris.

Semoga tulisan ini bisa menggugah hati teman teman pengunjung blog ini untuk berbagi trik, rahasia, ataupun teknik yang lainya dengan memberikan kritik dan saran pada komentar postingan ini.